Cari

Resep Membuat Es Krim Nusa Dua

Kang Sun | 18.24.00 | 2 komentar




Bagi Anda pecinta kopi, mungkin tiada hari tanpa minum kopi.Memang kopi paling nikmat bila dalam keadaan panas.Yang akan memicu kita untuk tetap semangat dalam beraktifitas dan melakukan sesuatu.

Tapi bagaimana dengan resep minuman segar yang satu ini yang juga berbahan kopi?Anda patut untuk mencobanya!

Bahan :
- 4 sendok makan kopi bubuk instan
- 500 cc air mendidih
- 100 gram gula pasir
- 100 gram brem bali
 - 5 skoop es krim vanili
- 5 sendok teh gula palem

Cara Membuat :
- Campurkan kopi bubuk instan dan gula pasir dengan air mendidih, lalu aduk hingga larut.
- Angkat dan biarkan dingin dengan sendirinya
- Masukan brem bali, tempatkan dalam gelas saji dan tambahkan 1 skoop es krim vanili
- Taburi dibagian atasnya dengan gula palem
- Hidangkan

Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

NB : Untuk 5 porsi

Category:

Chanel You Tube Kang Sun Bawang:
Chanel You Tube Kang Sun Bawang merupakan video berbagi pengalaman seputar pertanian bawang merah.You can find about Red Onion here!https://www.youtube.com/channel/UCr9E0mg9W_7gg8jLV2lQFLg

2 komentar: